Babinsa Sidomekar Posramil 0824/31 Semboro, Kerja Bakti  Bersama Masyarakat  Bantu Pembangunan Rumah  Warga Kurang Mampu

    Babinsa Sidomekar Posramil 0824/31 Semboro, Kerja Bakti  Bersama Masyarakat  Bantu Pembangunan Rumah  Warga Kurang Mampu

    JEMBER - Pembangunan rumah layak huni program Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) dilakukan dalam membangun rumah layak huni bagi warga kurang mampu, seperti yang dilakukan di rumah milik Sunarto 65 tahun Dusun Babatan Desa Sidomekar Kecamatan Semboro Kabupaten Jember, dengan anggaran bantuan Baznas Kabupaten Jember.


    Kegiatan pembongkaran sekaligus pembangunan kembali dilakukan pada Sabtu 16/11/2024, melibatkan, Kepala Desa,  Babinsa  Serma Koko Adi Luberto, Bhabinkamtibmas, dan warga sekitarnya sebanyak 15 orang.

    Danposramil 0824/31 Semboro dalam wawancaranya membenarkan adanya kegiatan tersebut, keberadaan Babinsa tentunya ikut membantu percepatan pengerjaan, menyemangati kegotongroyongan warga, sehingga rumah tersebut dapat segera ditempati oleh penghuninya.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah mengapresiasi kegiatan Babinsa Jajaran yang aktif melakukan kegiatan bersama masyarakat, yang akan mendukung kemantapan kemanunggalan TNI-Rakyat. Tegasnya. (Siswandi)

    pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danposramil 0824/31Semboro Pimpin Karya...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Babinsa Sidomekar Posramil 0824/31 Semboro, Kerja Bakti  Bersama Masyarakat  Bantu Pembangunan Rumah  Warga Kurang Mampu
    Hendri Kampai: Jangan Mengaku Jurnalis Jika Tata Bahasa Anda Masih Berantakan
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Perwira Staf dan Danramil Jajaran Kodim 0824/Jember Hadiri dan mendukung Do’a Bersama dan Deklarasi Pilkada Damai 2024 di Polres Jember
    Babinsa Sidomekar Posramil 0824/31 Semboro, Kerja Bakti  Bersama Masyarakat  Bantu Pembangunan Rumah  Warga Kurang Mampu
    Danpos Koramil 0824/31 Semboro Pimpin Karya Bakti TNI Bersama Pihak Terkait Bersihkan Aliran Sungai, Upaya Mitigasi Bencana Banjir
    Babinsa Semboro Pos Koramil 0824/31 Semboro Pembina Upacara di SDN 01 Semboro, Ajak Pelajar Disiplin dan Rajin Belajar
    Babinsa Posramil 0824/31 Semboro Bantu Kerja Bakti Benahi Rumah Warga Kurang Mampu
    Danposramil 0824/31 Semboro Bersama Anggota dan Warga Karya Bakti Bantu Bangun Rumah Warga Kurang Mampu
    Babinsa Sidomekar Posramil 0824/31 Semboro, Kerja Bakti  Bersama Masyarakat  Bantu Pembangunan Rumah  Warga Kurang Mampu
    Yonif Raider 515/K bersama Pos Koramil 0824/31 Semboro Karya Bakti TNI Bersihkan Kiri Kanan Jalan Desa
    Babinsa Semboro Pos Koramil 0824/31 Semboro Pembina Upacara di SDN 01 Semboro, Ajak Pelajar Disiplin dan Rajin Belajar
    Babinsa Pos Koramil 0824/31 Semboro Bersama Satpol PP Beri Pelatihan  Linmas
    Apter Masuk Sekolah, Babinsa Poskoramil 0824/31 Semboro Jadi Pembina Upacara di SDN 03

    Ikuti Kami